Rabu, Januari 28, 2026

Duo Indira Ajak Warga Bontoala Menangkan Danny-Fatma

Terkait

IDEAtimes.id, MAKASSAR – Tim 15 WERO terus bergerak mengkampanyekan pasangan Moh. Ramdhan Pomanto – Fatmawati Rusdi jelang Pilwalkot Makassar 2020.

Kali ini , Tim 15 WERO yang di pimpin Indira Mulyasari Paramastuti menyisir Kelurahan Timonganlompoa, Kecamatan Bontoala, Selasa, (13/10/2020).

Bersama Indira Jusuf Ismail, Aura Aulia Imandara dan H Arifuddin, Indira Mulyasari mengajak warga Bontoala memenangkan pasangan bertagline ADAMA itu.

“Bapak-bapak dan Ibu-Ibu , saya percaya kita semua merasakan kepemimpinan Pak Danny kemarin. Tentu sudah tidak diragukan lagi karena sangat mengerti sama masyarakat.” ungkap Indira didepan masyarakat, Selasa, (13/10).

“Sekarang Pak Danny didampingi Calon Wakil dari kaum perempuan (Fatmawati) dan ini sangat melengkapi keduanya karena hanya perempuan yang memahami perempuan.” tambahnya.

Sementara itu, Indira Jusuf Ismail berharap masyarakat bisa menggunakan hak pilihnya di TPS 9 Desember mendatang.

“Jangan ki golput apalagi bingung siapa mau di pilih, adami itu pasangan ADAMA yang sangat tepat kita pilih.” terangnya.

“Saya yakin, masyarakat Bontoala bersatu memenangkan pasangan Danny-Fatma.” pungkasnya.

(iqbal)

spot_img
spot_img
spot_img
Terkini

Kaesang Lantik Pengurus PSI Sulsel, Ketua Ferirae Gandi, Sekretaris Indira Mulyasari, Berikut Struktur Lengkapnya

IDEAtimes.id, ‎MAKASSAR – Dewan Pengurus Wilayah (DWP) Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Sulawesi Selatan periode 2026-2031 resmi dilantik. ‎ ‎PSI Sulsel dilantik...
Terkait
Terkini

Kaesang Lantik Pengurus PSI Sulsel, Ketua Ferirae Gandi, Sekretaris Indira Mulyasari, Berikut Struktur Lengkapnya

IDEAtimes.id, ‎MAKASSAR – Dewan Pengurus Wilayah (DWP) Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Sulawesi Selatan periode 2026-2031 resmi dilantik. ‎ ‎PSI Sulsel dilantik...

Berita Lainnya