Kamis, Maret 13, 2025

Karangan Bunga Penuhi Pelantikan Mizar Roem Sebagai Anggota DPRD Sulsel

Terkait

IDEAtimes.id, MAKASSAR – DPRD Provinsi Sulawesi-Selatan melantik Mizar Roem sebagai anggota DPRD Sulsel periode 2019-2024, Rabu, (6/1/2020).

Pelantikan mantan Ketua KNPI Sulsel ini pun mendapat sambutan hangat dari berbagai kalangan.

Tak hanya itu, karangan bunga pun memenuhi kantor DPRD Sulsel yang datang dari rekan dan sahabat Mizar.

Usai dilantik, Mizar mengucapkan terima kasih atas doa dan dukungan yang diberikan kepadanya.

Pelantikan Mizar Roem sebagai Anggota DPRD Sulsel Periode 2019-2024 (Foto/iksan)

“Terima kasih saya haturkan kepada konstituen, sahabat, tim, rekan-rekan, keluarga dan semuanya yang membantu saya dalam meraih perjuangan ini.” ujar Mizar, Rabu, (6/1/2020).

“Semoga Allah SWT meridhoi semua perjuangan dan kerja kita ” tutupnya.

Mizar diketahui menggantikan Arum Spink yang telah mengundurkan diri pasca maju di Pilkada Bulukumba 2020.(*)

spot_img
Terkini

Hadiri Bukber KKLR Sulsel, Wakil Wali Kota Aliyah Nikmati Makan Kapurung

IDEAtimes.id, MAKASSAR - Wakil Wali kota Makassar Aliyah Mustika Ilham (AMI) menyempatkan menghadiri buka puasa bersama pengurus BPW Kerukunan...
Terkait
Terkini

Hadiri Bukber KKLR Sulsel, Wakil Wali Kota Aliyah Nikmati Makan Kapurung

IDEAtimes.id, MAKASSAR - Wakil Wali kota Makassar Aliyah Mustika Ilham (AMI) menyempatkan menghadiri buka puasa bersama pengurus BPW Kerukunan...

Berita Lainnya