Kamis, Maret 13, 2025

Pendaftaran Ditutup, 38 Kader Siap Perebutkan Kursi Ketua Umum PB HMI

Terkait

IDEAtimes.id, JAKARTA – Pendaftaran Calon Ketua Umum Pengurus Besar (PB) Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) resmi ditutup, Sabtu, (13/2/2021).

Pasca dibuka pada Januari lalu, 38 kader HMI yang resmi mendaftar dan mengembalikan formulir kepada panitia dan steering commite (SC).

Sekretaris SC Edi Sofyan mengatakan, pendaftaran saat ini telah ditutup oleh kepanitiaan.

“Sudah tutup (pendaftaran) karena kan kita buka kemarin tanggal 3 hingga 8 Januari untuk pengambilan formulir dan pengembalian 9 Januari hingga 13 Februari.” kata Edi melalui pesan singkat, Minggu, (14/2).

Lanjut pengurus PB HMI ini, kepanitiaan dan SC akan akan memeriksa kelengkapan berkas serta melakukan penetapan calon.

“Pemeriksaan Kelengkapan berkas (Calon) sampai tanggal 25 dan penetapan tanggal 28 Februari.” tambah dia.

“Untuk pendaftar total keseluruhan ada 38 calon yang berkasnya kita terima.” tandasnya.

Berikut Daftar Nama-Nama Bakal Calon Kandidat Ketua Umum PB HMI 2021-2023 Yang Telah Mengembalikan Formulir Pendaftaran Kandidat Pada
(Kongres HMI XXXI, Tanggal 17 Maret 2021 Di Surabaya) :

1. Augusz Dewanggara (Cab. Malang)
2.Musdianto Saputra (Cab.Pekanbaru)
3.Awaludin (Cab. Jakpustara)
4.Hafid Hamzah (Cab.Surabaya)
5. Rizky Muhammad Ikhsan (Cab. Depok)
6.Firman Kurniawan Said (Cab. Makassar Timur)
7.Hendra Purwanto (Cab. Jakarta Timur)
8.Muhammad Ikhram Palesa (Cab.Kendari)
9.Maisal Alfian(Cab.Bekasi)
10. Alimudin (Cabang Tondano)
11.Bagas Kurniawan (Cab. Depok)
12. Muh. Syahriel Irianto (Cab.Merauke)
13. Rayhan Rryatama(Cab. Bulaksumur Sleman)
14.Muh.Nur Aris Slim (Cab.Jogja)
15.Khoirul Anam Gumilarwinata (Cab.Jatinangor)
16.Tri Alvian Mahwana (Cab.Maktim)
17.Aidil Afdal Panandrang (Cab.Bandung)
18.Hasan Basri Baso (Cab.Makassar)
19.Hadi Rusmanto (Cab.Cilegon)
20.Hari Sukma Pradinata (Cab.Palembang)
21.Urip Prayitno (Cab.Sumenep)
22.Arven Marta (Cab.Jakpustara)
23.Pramuhita (Cab.Jember)
24.Riyanda Barmawi (Cab.Malang)
25.Akmal Fahmi (Cab.Bekasi)
26.Chandra Arga (Cab.Kolaka)
27.dr.Taufan Iksan Tuarita (Cab.Makassar)
28.Muh.Ichya Alimudin (Cab.Ciputat)
29.Ari Safari Mau (Cab.Jaksel)
30.M.Iksan (Cab. Gowa Raya)
31. Bobby Irtanto (Cab.Pekanbaru)
32. Muh.Imam Taufiq (Cab.Makassar)
33. Iqbal Boiratan (Cab.Fak-fak)
34. Muh. Gusril Khalik (Cab. Jambi)
35. Harianto Minda (Cab.Samarinda)
36. Muh.Arimin (Cabang Kutai Kertanegara)
37. Abd. Roby Syahrir (Cabang Bogor)
38. Rahim Key (Cabang Jakpustara)

Jakarta, 13 Februari 2021

SC Kongres HMI XXXI

(Syukur/Fadil)

spot_img
Terkini

Hadiri Bukber KKLR Sulsel, Wakil Wali Kota Aliyah Nikmati Makan Kapurung

IDEAtimes.id, MAKASSAR - Wakil Wali kota Makassar Aliyah Mustika Ilham (AMI) menyempatkan menghadiri buka puasa bersama pengurus BPW Kerukunan...
Terkait
Terkini

Hadiri Bukber KKLR Sulsel, Wakil Wali Kota Aliyah Nikmati Makan Kapurung

IDEAtimes.id, MAKASSAR - Wakil Wali kota Makassar Aliyah Mustika Ilham (AMI) menyempatkan menghadiri buka puasa bersama pengurus BPW Kerukunan...

Berita Lainnya