Jumat, Juli 11, 2025

Tingkatkan Layanan Nasabah, Bank BRI Palopo Gelar Sosialisasi

Terkait

IDEAtimes.id, PALOPO – Bank Rakyat Indonesia (BRI) lakukan sosialisasi demi meningkatkan pelayanan terhadap nasabah.

Kegiatan tersebut dilaksanakan di Cafee Social Barn Kota Palopo, (24/3/2022).

Syafruddin Suwarah menyampaikan kegiatan tersebut dilakukan demi meningkatnya pelayanan Bank BRI Cabang Palopo kepada nasabah

“Kegiatan sosialisasi kali ini dikhususkan untuk para Aparatur Sipil Negara (ASN) yang memasuki usia pensiun”. Kata Syafruddin Surwarah

“Bank BRI menyiapkan Kredit Menjelang Pensiun Briguna Prapurna dan Briguna Purna, suku bunga rendah untuk modal usaha, dan menjadi Mitra Agen Brilink” ungkapnya dalam materi sosialisasi

Lanjutnya, kegiatan sosialisasi ini diselenggarakan atas kerjasama PT Taspen dan Perum Bulog Kota Palopo.

“Kegiatan ini juga terlaksana atas kerjasama Bank BRI, PT Taspen dan Perum Bulog Kota Palopo”, tutup manager Pemasaran Bank BRI

Sejalan dengan itu, pemaparan materi Branch Manager PT Taspen Sutrisno, menyampaikan hak-hak pensiunan

“Hak-hak pensiun Tunjangan Hari Tua (THT) yang bisa dibayarkan melalui Bank BRI sebagai mitra bayar” Uca Sutrisno.

Perum Bulog diwakili oleh Vinarizka membahas tentang Rumah Pangan Kita ( RPK) sebagai alternatif usaha. (*)

spot_img
Terkini

Bupati Luwu Timur Larang Kios Jual Obat Komix Hingga Lem Fox

IDEAtimes.id, LUWU TIMUR -Pemerintah Kabupaten Luwu Timur bergerak cepat merespons kekhawatiran masyarakat terkait maraknya penyalahgunaan obat dan zat kimia...
Terkait
Terkini

Bupati Luwu Timur Larang Kios Jual Obat Komix Hingga Lem Fox

IDEAtimes.id, LUWU TIMUR -Pemerintah Kabupaten Luwu Timur bergerak cepat merespons kekhawatiran masyarakat terkait maraknya penyalahgunaan obat dan zat kimia...

Berita Lainnya