Kamis, Januari 29, 2026

Idea Times

Kepemimpinan Pata-Dhevy Bawa Luwu Raih Nilai Tertinggi Capaian Aksi HAM Tahun 2025

IDEAtimes.id, LUWU - Pemerintah Kabupaten Luwu di bawah kepemimpinan Bupati, H Patahudding dan Wakil Bupati, Muh. Dhevy Bijak Pawindu berhasil mencatatkan prestasi membanggakan dengan meraih nilai tertinggi capaian Aksi Hak Asasi Manusia (HAM) Tahun 2025, yakni 93 poin, sama...

Waketum Golkar Idrus Marham : Pemilihan Tidak Langsung adalah Perkara Ideologis, bukan Pragmatis

IDEAtimes.id, JAKARTA - Wakil Ketua Umum Bidang Politik Partai Golkar, Idrus Marham, menegaskan bahwa wacana sistem pemilihan kepala daerah harus dibaca dalam kerangka besar ideologi dan falsafah Bangsa. Hal itu sebagaimana ditekankan Presiden terpilih Prabowo Subianto dalam pidato kemenangannya, serta...

Tangani Sobis, LMND Sulsel Ingatkan Kodim Sidrap agar Tidak Melampaui Kewenangan

IDEAtimes.id, MAKASSAR – Pengurus Eksekutif Wilayah Liga Mahasiswa Nasional untuk Demokrasi (LMND) Sulawesi Selatan mengkritik tindakan aparat TNI Kodim 1420/ Sidrap dalam menangani dugaan praktik penipuan daring atau sobis di Kabupaten Sidenreng Rappang. Dandi Gunawan, Pengurus EW LMND Sulsel menilai...

Hari Ketiga di Aceh, Bupati Luwu Timur Santuni 66 Anak Yatim 

IDEAtimes.id, ACEH - Hari ketiga misi kemanusiaan Pemerintah Kabupaten Luwu Timur di Kabupaten Aceh Tamiang, Bupati Irwan Bachri Syam, melanjutkan agenda penyaluran bantuan bagi korban banjir. Didampingi Ketua Tim Penggerak PKK Luwu Timur sekaligus Anggota DPRD Provinsi Sulawesi Selatan, dr....

Cabor Akuatik Makassar Dualisme : Harmony dan Queensyah Saling Klaim Ketua Terpilih

IDEAtimes.id, MAKASSAR - Organisasi Cabang Olahraga (Cabor) Akuatik kota Makassar mengalami dualisme kepemimpinan usai gelaran musyawarah kota (Muskot) Desember 2025 lalu. Dualisme terjadi setelah muskot pertama yang digelar pada 27 Desember tersebut menuai penolakan dari sejumlah peserta. Penolakan terjadi lantaran muskot...

Karutan Makassar Soal Isu Kamar “Lohan” : Semua Warga Binaan Diperlakukan Setara

IDEAtimes.id, MAKASSAR - Kepala Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas I Makassar, Jayadi Kusumah, buka suara soal isu ada kamar "istimewa" untuk warga binaan. Jayadi menegaskan bahwa seluruh Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) diperlakukan secara setara tanpa adanya kamar istimewa ataupun perlakuan...

Di Hadapan Massa, Bupati Luwu Utara Tegaskan dukungan Pembentukan Provinsi Luwu Raya 

IDEAtimes.id, LUWU UTARA - Bupati Luwu Utara, Andi Abdullah Rahim, mendatangi langsung ratusan massa aksi yang menggelar unjuk rasa menuntut pembentukan Provinsi Luwu Raya di Kecamatan Bungadidi, Senin (5/1/2026). Kedatangan orang nomor satu di Luwu Utara itu disambut antusias oleh...

Bupati Torut dan Wabup Luwu Utara Kenang Owner Warkop Kampis Palopo Semasa Hidup

IDEAtimes.id, PALOPO - Keluarga besar Warung Kopi (Warkop) Kampung Pisang (Kampis) Palopo, Sulawesi Selatan menggelar takziah malam ketujuh atas meninggalnya sang owner Ridwan Fattah atau Lie. Takziah digelar pada, Minggu, (04/1/2026) malam di Warkop Kampis yang dihadiri ratusan orang kerabat,...

Kodim 1420 Sidrap Bantah Oknum Intel Minta Setoran ke Terduga Pelaku Sobis

IDEAtimes.id, SIDRAP - Kodim 1420 Sidrap, Sulawesi Selatan buka suara terkait pembongkaran dugaan aktifitas "sobis" di perbatasan Kadidi-Kanie pada 30 Desember 2025 lalu. Saat itu, anggota Intel Kodim 1420 Sidrap melakukan patroli wilayah menggunakan mobil. Kejadian tersebut berlangsung pada Selasa, 30...

Bantuan Gubernur Sulsel untuk Luwu Raya, Seko dapat Rp68 Miliar Perbaikan Jalan

IDEAtimes.id, MAKASSAR - Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman Sulaiman berkomitmen membuka akses jalan menuju Kecamatan Seko, Kabupaten Luwu Utara, tahun ini. Pembangunan infrastruktur strategis tersebut direncanakan mulai dikerjakan pada tahun 2026 dengan total anggaran mencapai Rp68 miliar. Andi Sudirman menyampaikan, pembangunan...

About Me

3997 KIRIMAN
0 KOMENTAR
- Advertisement -spot_img

Latest News

Mengenal Indira Mulyasari, Sekretaris Ferirae Gandi di PSI Sulsel 

IDEAtimes.id, MAKASSAR - Pengurus DPW Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Sulawesi Selatan periode 2026-2031 resmi dilantik. Pelantikan PSI Sulsel berlangsung di...
- Advertisement -spot_img