IDEAtimes.id, MAKASSAR - Golkar Makassar menyebutkan jika Pemilihan Legislatif (Pileg) 2024 lebih menarik ketimbang 2019 lalu.
Ketua Golkar Makassar Munafri Arifuddin mengatakan, naiknya standarisasi perolehan suara penyebab menariknya Pileg 2024.
"Memang sangat menarik Pileg ini karena periode lalu suara 5000-6000 ribu...
IDEAtimes.id, MAKASSAR - Penjabat Gubernur Sulawesi Selatan, Bahtiar Baharuddin meraih CNN Indonesia Awards 2024 dengan kategori Excellence Governance Leadership.
Penghargaan diberikan dalam acara yang mengangkat tema : Dari Sulsel untuk Nusantara, di Hotel Claro Makassar, Kamis, 21 Maret 2024.
Penghargaan Excellence...
IDEAtimes.id, MAKASSAR - Ketua Golkar Makassar Munafri Arifuddin mengaku akan mengikuti arahan partai di Pilwalkot Makassar 2024.
Meski sudah mendapatkan surat tugas, Appi sapaan Munafri mengaku belum bisa bernapas legah sebelum adanya rekomendasi resmi dari partai Golkar.
"Partai dalam hal ini...
IDEAtimes.id, PAREPARE - Ketua Forum Komunikasi Putra Putri TNI/Polri (FKPPI) Kota Parepare, Erna Rasyid Taufan (Erat) menggelar amaliah ramadan dengan berbagi Alquran dan takjil di depan Masjid Terapung Bj Habibie, Kota Parepare, Kamis, 21 Maret 2024.
Erna Rasyid Taufan berbagi...
IDEAtimes.id, MAKASSAR - Komisi Pemilihan Umum Provinsi Sulawesi Selatan telah menyelesaikan Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Hasil Penghitungan Perolehan Suara Tingkat Provinsi dan Nasional pada hari Kamis, 14 Maret 2024 di Jakarta.
Berdasarkan hasil penghitungan Pengguna Hak Pilih dalam DPT, DPTb...
IDEAtimes.id, MAKASSAR - Kabag Humas Protokol DPRD Kota Makassar, Syahril, mengadakan rapat koordinasi dengan seluruh Laskar Pelangi Bagian Humas Protokol Sekretariat DPRD Kota Makassar, Kamis (21/3/2024).
Pada rakor ini, Syahril menekankan pentingnya kedisiplinan dan tanggung jawab terhadap tugas yang telah...
IDEAtimes.id, MAKASSAR - Ketua Komisi D DPRD Kota Makassar, Andi Ibrahim Baso, Memimpin Rapat Monitoring dan Evaluasi, Kamis (21/3/2024).
Rapat ini bertujuan untuk meninjau progres pelaksanaan program Kegiatan Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) Tahun Anggaran 2024.
Selain itu, rapat tersebut berfokus...
IDEAtimes.id, LUWU - Pemerintah Kabupaten Luwu mulai melaksanakan kegiatan Safari Ramadan 1445 Hijriah dibeberapa kecamatan.
Pj Bupati Luwu, Drs. H. Muh. Saleh, M.Si bersama Ketua TP-PKK Kabupaten Luwu, Hj. Aisyah Saleh mengawali kegiatan safari ramadhan di Kecamatan Bajo, Selasa (19/3/2024).
Kapolres...
IDEAtimes.id, MAKASSAR - Buka Puasa dan Silaturahmi Bersama Penjabat Gubernur dengan Forkopimda, Penyelenggara Pemilu, Instansi Vertikal dan Tokoh Agama serta Pimpinan Partai Politik Pasca Pelaksanaan Pemilu 2024 dilaksanakan di Kawasan Wisata Kuliner Lego-lego Center Point of Indonesia, Rabu, 20...
IDEAtimes.id, MAKASSAR - Koalisi Advokasi Jurnalis (KAJ) Sulawesi Selatan kembali memberikan edukasi kepada publik terkait persoalan sengketa pers.
Dengan melakukan Diskusi Publik Pembangkrutan Media "Tantangan Perusahaan Pers Hadapi Gugatan Media".
Diskusi yang digelar di Hotel Arthama, Rabu (20/3/2024) dimulai sore dan...