31 C
Indonesia
Jumat, September 22, 2023

Cegah Unjuk Rasa Anarkis dan Perkelahian Kelompok, Pemprov Sulsel Gelar Rakor Kamtibmas

Wajib Baca

Waspada! Akun Facebook Palsu Catut Nama Walkot Palopo

IDEAtimes.id, PALOPO - Pemerintah kota Palopo meminta masyarakat tetap waspada menggunakan sosial media (Sosmed). Hal itu disebabkan adanya akun facebook...

Derby Milan : Nerazzuri Pesta Gol 5-1, Mkhitaryan Brace

IDEAtimes.id, FOOTBALL - Inter Milan berhasil menang telak 5-1 dalam Derby Della Madonnina melawan AC Milan. Nerazzuri berhasil unggul 2-0...

Kesal dengan Truk Pengangkut Tanah Hasil Tambang Galian C, Ibu-ibu di Gowa Blokir Jalan 

IDEAtimes.id, GOWA - Puluhan ibu-ibu warga Kampung Bontotene, Kecamatan Bontomarannu memblokir Jalan Hamzah Daeng Tompo, Kabupaten Gowa. Pemblokiran itu mengakibatkan...

Ini Jadwal Pendaftaran Capres – Cawapres yang Disetujui Komisi II DPR

IDEAtimes.id, JAKARTA - Komisi II DPR RI bersama pemerintah dan lembaga penyelenggara pemilu menyepakati jadwal pendaftaran calon presiden dan...

Anies Bakal Dihadiahi Keris dari Kedatuan Luwu Saat Kunjungan di Palopo

IDEAtimes.id, PALOPO - Bakal calon (balon) Presiden Anies Rasyid Baswedan dijadwalkan akan berkunjung ke Kota Palopo, Sabtu (23/9/2023) mendatang. Dalam...

Berniat Daftar Calon Komisioner KPID Sulsel, Berikut Persyaratannya

IDEAtimes.id, MAKASSAR  - Tim Seleksi (Timsel) Komisi Penyiaran Informasi Daerah (KPID) Provinsi Sulsel segera membuka pendaftaran Seleksi Anggota KPID...

Hari Kesadaran Nasional, Kadis Kominfo-SP Ingatkan Program Prioritas Pj Gubernur Sulsel

IDEAtimes.id, MAKASSAR — Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan (Sulsel) melaksanakan upacara Hari Kesadaran Nasional, di Kantor Gubernur Sulsel, Senin, 18...

Luwu Masuk Lima Besar Kampung Tangguh Bebas Narkoba Polda Sulsel

IDEAtimes.id, LUWU - Tim Penilai Kampung Tangguh Bebas Narkoba dari Polda Sulsel, mengunjungi Desa Lamunre Tengah Kecamatan Belopa Utara...

Ulama Sebut Haram Bagi Orang Mampu Gunakan LPG 3 kg, Begini Penjelasan 

IDEAtimes.id, MAKASSAR - Bagi masyarakat pengguna LPG 3 Kg dan masuk dalam kategori masyarakat mampu, sebaiknya berhenti. Ustadz Khalid Basalamah...

Ribuan Mahasiswa Unras di DPRD Sulsel, Suarakan Penolakan Kehadiran PT Antam di Luwu Timur

IDEAtimes.id, MAKASSAR - Penolakan keinginan masuknya PT. Antam mengelola tambang di Luwu Timur, Sulawesi Selatan yaitu PT Vale kembali...

Perbaikan Hutan, Jokowi Minta Pegiat Lingkungan – Ketua Adat Tanam Pohon Saat Musim Hujan

IDEAtimes.id, JAKARTA - Ancaman perubahan iklim sudah nyata dirasakan oleh semua negara di dunia, mulai dari suhu yang semakin...

Pj Gubernur Bahtiar Ajak MUI Sulsel Bersinergi Jelang Pemilu

IDEAtimes.id, MAKASSAR - Penjabat Gubernur Sulsel, Bahtiar Baharuddin, menerima kunjungan Majelis Ulama Indonesia (MUI) Provinsi Sulsel, di Rujab Gubernur,...

IDEAtimes.id, MAKASSAR – Penjabat Sekertaris Daerah Provinsi Sulawesi Selatan, Andi Darmawan Bintang, membuka Rapat Koordinasi Gangguan Keamanan dan Ketertiban Masyarakat (Kantibmas) di Wilayah Sulawesi Selatan, di Ruang Rapat Pimpinan, Kantor Gubernur, Rabu, 26 Juli 2023.

Andi Darmawan mengungkapkan, kegiatan ini sebagai upaya menyatukan persepsi dalam menjaga keamanan dan ketertiban khususnya di lingkungan masyarakat Sulawesi Selatan.

“Hal ini menjadi sangat penting, mengingat pemeliharaan ketertiban dan ketentraman masyarakat adalah amanah yang diberikan negara kepada pemerintah berdasarkan Undang-undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintah Daerah,” ucapnya.

Oleh sebab itu, lanjutnya, perlu diadakan pembinaan terhadap ketenteraman dan ketertiban di daerah secara terencana dan terpadu.

Andi Darmawan menjelaskan, unjuk rasa yang sering terjadi di Kota Makassar memberikan citra yang kurang baik dengan adanya aktivitas seperti penutupan jalan, membakar ban dan melakukan aksi anarkis memberikan dampak terganggunya ketertiban umum.

“Selain itu maraknya perkelahian antar kelompok juga sering terjadi sehingga mengakibatkan adanya rasa tidak aman bagi masyarakat sekitar,” tegasnya.

Sementara itu, Kapolrestabes Makassar, Kombespol Mokhammad Najib, dalam sambutannya melaporkan situasi Kamtibmas di Sulawesi Selatan fluktuatif, namun secara keseluruhan banyak perubahan yang lebih baik.

“Dan Alhamdulillah di tahun ini terjadi peningkatan yang lebih kondusif. Konflik antar kelompok dan aksi unjuk rasa yang mengarah ke tindakan anarkis harus diawali dengan tindakan pencegahan,” ujarnya.

Dengan demikian, Najib menilai kegiatan ini sebagai langkah yang tepat untuk mengkaji bagaimana upaya pencegahan, terutama dalam menghadapi tahun politik 2024 mendatang.

Najib juga menuturkan, mengantisipasi hal tersebut dibutuhkan pengelolaan manajemen keamanan yang komprehensif dengan menggerakkan segala sumber daya yang ada dengan memperkokoh sinergitas dan kerjasama antara pemerintah daerah, masyarakat dan keamanan lainnya.

Hal yang sama disampaikan, Asintel Kasdam XIV Hasanuddin Kolonel Infantri Enjang. Menurutnya, perkelahian antar kelompok dan aksi unjuk rasa yang terjadi di Sulawesi Selatan dari Januari hingga Juli tahun ini jumlahnya cukup tinggi.

“Ada dalam data kami dari bulan Januari hingga bulan ini perkelahian antar kelompok yang terjadi di Sulawesi Selatan hampir 67 kali kejadian. Itu tersebar di beberapa kabupaten baik di Makassar maupun wilayah-wilayah lainnya,” ungkapnya.

“Kemudian untuk unjuk rasa yang mengarah ke tindakan anarkis serta unjuk rasa lainnya dari bulan Januari sampai bulan Juli itu tercatat sekitar 651 kegiatan unjuk rasa yang terjadi,” jelasnya.

Oleh sebab itu, Enjang mengaku kegiatan yang digelar ini sangat bagus dan tepat untuk mencegah dan meminimalisir unjuk rasa yang mengarah kepada anarkis maupun perkelahian antar kelompok. (*)

Top News

Pj Gubernur : Di Sulsel Banyak SDM yang Hanya Beri Pendapat Bukan Pendapatan

IDEAtimes.id, MAKASSAR - Penjabat Gubernur Sulawesi Selatan (Sulsel), Bahtiar Baharuddin, mengajak seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) lingkup Pemerintah Provinsi...

Masyarakat Sulsel Diminta Waspada Tiga hari Kedepan, Akan Terjadi Hujan Lebat Disertai Angin Kencang

IDEAtimes.id, MAKASSAR - Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Wilayah IV Sulawesi Selatan mengeluarkan peringatan dini cuaca tiga hari kedepan. Melalui surat yang terbit Senin,...

Innalillahi, Calon Bupati Barru Malkan Amin Meninggal Dunia di Hari Pencoblosan

IDEAtimes.id, BARRU - Calon Bupati Barru H. Malkan Amin meninggal dunia tepat dihari pencoblosan, Kamis, (9/12/2020). Kabar duka ini beredar melalui grup-grup Whatt'sApp, Kamis, (9/12). "Innalillahi wainna ...

Selain Sarang Narkoba, Apartemen Vida View Diduga Jadi Tempat Prostitusi Online

IDEAtimes.id, Makassar;- Meski ditengah pandemi Covid-19, praktek prostitusi tetap masih beroperasi. Namun, kali ini para pekerja prostitusi tersebut tidak menawarkan diri secara langsung melainkan melalui...

Populer

Pj Gubernur : Di Sulsel Banyak SDM yang Hanya Beri Pendapat Bukan Pendapatan

IDEAtimes.id, MAKASSAR - Penjabat Gubernur Sulawesi Selatan (Sulsel), Bahtiar Baharuddin, mengajak seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) lingkup Pemerintah Provinsi...

Amran Sulaiman – Menko Airlangga Bertemu, Bahas Investasi Triliunan di Takalar

IDEAtimes.id, JAKARTA - Mantan Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman yang juga Founder PT. Tiran Group bertemu dengan Menteri Koordinator...

Asri Tadda : Parpol, Relawan dan Simpatisan Siap Jemput Anies di Luwu Raya

IDEAtimes.id, PALOPO - Bakal Calon Presiden (Bacapres) Anies Baswedan akan berkunjung ke kota Palopo, Sulawesi Selatan. Kunjungan mantan Gubernur DKI...

Pemprov Sulsel Buka Seleksi 3.745 Kuota Formasi PPPK, 2870 untuk Guru

IDEAtimes.id, MAKASSAR - Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan membuka Seleksi Pengadaan Calon Aparatur Sipil Negara Formasi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian...

Kesal dengan Truk Pengangkut Tanah Hasil Tambang Galian C, Ibu-ibu di Gowa Blokir Jalan 

IDEAtimes.id, GOWA - Puluhan ibu-ibu warga Kampung Bontotene, Kecamatan Bontomarannu memblokir Jalan Hamzah Daeng Tompo, Kabupaten Gowa. Pemblokiran itu mengakibatkan...

Bupati Luwu Ajak Petani Rajin Berinfaq dan Sedekah

IDEAtimes.id, LUWU - Pemerintah Kabupaten Luwu secara bertahap telah menyalurkan bantuan handtraktor dibeberapa kecamatan. Wilayah yang telah mendapatkan bantuan antara lain...

Terkini

Disaksikan Bupati Luwu, 31 Kepala Desa Deklarasikan 5 Pilar STBM

IDEAtimes.id, LUWU - Sebanyak 31 Kepala Desa dari 12 Kecamatan melakukan Deklarasi 5 pilar Sanitasi Total Berbasis Masyarakat (STBM) yang dipusatkan di lapangan Andi...

Pj Gubernur Jalan Pagi Bersama Pejabat OPD dan Anggota DPRD Sulsel

IDEAtimes.id, MAKASSAR - Pj. Gubernur Sulawesi Selatan Bahtiar Baharuddin mengisi waktu weekend dengan jalan pagi bersama Pejabat Organisasi Pemerintah Daerah (OPD), Sabtu, 16 September...

Ratusan Ribu Relawan Siap Jemput Kedatangan Anies Baswedan di Luwu Raya

IDEAtimes.id, MAKASSAR - Ratusan ribu relawan di Luwu Raya siap menjemput kedatangan Capres Anies Baswedan di Kota Palopo, Sulawesi Selatan. Seperti diberitakan sebelumnya, Capres usungan...

Baca Juga