31 C
Indonesia
Rabu, September 27, 2023

Nama Lembaganya Dicatut, PP IPMALUTIM : Pelanggaran Hukum

Wajib Baca

Anies Bakal Dihadiahi Keris dari Kedatuan Luwu Saat Kunjungan di Palopo

IDEAtimes.id, PALOPO - Bakal calon (balon) Presiden Anies Rasyid Baswedan dijadwalkan akan berkunjung ke Kota Palopo, Sabtu (23/9/2023) mendatang. Dalam...

Kunjungan Anies di Luwu Raya Disambut Meriah, Asri Tadda: Terima Kasih Semuanya

IDEAtimes.id, PALOPO - Kunjungan Bakal Calon Presiden Anies Rasyid Baswedan (ABW) ke Luwu Raya berlangsung meriah, Sabtu (23/09/2023). Ribuan relawan...

Apresiasi Bantaeng Kawasan Industri, Pj Gubernur Sindir Bone, Luwu dan Wajo

IDEAtimes.id, BANTAENG - Penjabat Gubernur Provinsi Sulawesi Selatan (Sulsel), Bahtiar Baharuddin, menyebut, Kabupaten Bantaeng bisa menjadi contoh bagi daerah...

Pemprov Sulsel Siapkan 100 Ribu Hektare Lahan untuk Tanaman Pisang

IDEAtimes.id, MAROS - Penjabat Gubernur Sulsel didampingi Bupati Maros, Chaidir Syam, meninjau perkebunan warga yang ada di Desa Toddopulia,...

Bupati Konawe Utara Dorong Yusril Jadi Cawapres Prabowo

IDEAtimes.id, KENDARI – Ketua DPW Partai Bulan Bintang (PBB) Sulawesi Tenggaran (Sultra) Ruksamin menginginkan Ketua Umum PBB Yusril Ihza...

Usai dilantik, Pj Wali Kota Palopo Asrul Sani Ziarah ke Makam Andi Djemma

IDEAtimes.id, MAKASSAR - Asrul Sani resmi dilantik dan diambil sumpah jabatan oleh Pj Gubernur Sulsel, Bahtiar Baharuddin di ruang...

Pj Bahtiar Baharuddin : Mengelola Sulsel Tidak Cukup jadi Gubernur

IDEAtimes.id, BONE - Penjabat Gubernur Sulawesi Selatan, Bahtiar Baharuddin, memberikan pengarahan dalam rangka pelaksanaan Rapat Koordinasi bersama Forkopimda di...

Pj Gubernur Ingatkan Daerah di Sulsel Cara Membangun : Harus Ada Investasi Swasta

IDEAtimes.id, TAKALAR - Penjabat Gubernur Sulawesi Selatan (Sulsel), Bahtiar Baharuddin, meninjau langsung dua kawasan industri terpadu di Sulsel, Jumat,...

Pesan AHY ke Prabowo usai Deklarasi : Perbaiki yang Belum Baik

IDEAtimes.id, JAKARTA - DPP Partai Demokrat menggelar Rapat Pimpinan Nasional (Rapimnas) di Jakarta,Kamis, 21 September 2023. Rapimnas tersebut dirangkaikan dengan...

TRC Perumda Parkir Makassar Minta Jukir Tidak Pungut Lebih ke Pengunjung

IDEAtimes.id, MAKASSAR - Tim Reaksi Cepat (TRC) Perumda Parkir Makassar Raya melakukan patroli di sekitar Jalan AP Pettarani, Rabu,...

Timsel KPID – Komisi A DPRD Sulsel Sepakat Komisioner Terpilih Harus Berkualitas

IDEAtimes.id, MAKASSAR - Tim Seleksi (Timsel) Komisi Penyiaran Indonesia Daerah (KPID) Sulawesi Selatan (Sulsel) melakukan silaturahmi dan audiensi dengan...

Anies Sindir Prabowo di Jalan Gembira : Tidak Perlu Parade Pesawat untuk Hadirkan Masyarakat

IDEAtimes.id, MAKASSAR - Jalan Gembira Anies Baswedan - Muhaimin Iskandar (AMIN) di kota Makassar berhasil menghadirkan satu juta orang. Jumlah...

IDEAtimes.id, Luwu Timur;- Pengurus Pusat (PP) Ikatan Pelajar Mahasiswa Luwu Timur (IPMALUTIM) kecewa dengan pelaksana kegiatan Pilkada Damai yang digelar Polres Luwu Timur, Senin, 9 Maret 2020.

Kekecewaan ini lahir lantaran kegiatan tersebut dianggap tanpa sepengetahuan pengurus PP IPMALUTIM dalam hal ini Ketua dan Sekretaris.

Irwahyu Prasada selaku Ketua Umum mengatakan awalnya dirinya mendapatkan telpon untuk menghadiri kegiatan tersebut.

Namun, dirinya kaget lantaran dicatut sebagai pelaksana kegiatan tanpa sepengetahuan pengurusnya.

“Kegiatan ini sebenarnya bagus cuma yang kita sesalkan kegiatan ini dilaksanakan tanpa konfirmasi kita (pengurus) padahal disitu tercatut sebagai pelaksana.”Ungkap Wahyu kepada awak media, Kamis, 13/3/2020.

“Jadi kegiatan ini bisa kita anggap pelanggaran hukum karena mengatasnamakan Ipmalutim tapi tanpa konfirmasi dari kami.” Jelasnya.

Lanjut Mahasiswa Universitas Indonesia Timur (UIT) ini menjelaskan, pencairan dana kegiatan ini tentu menjadi pertanyaan besar karena menggunakan stempel lembaga serta tanda tangan Ketua dan Sekretaris.

“Ini terkesan mencoreng lembaga, karena adanya oknum yang menggunakan lembaga untuk mendapatkan uang di kegiatan tersebut.” Tegasnya.

“Saya harap Polres Luwu Timur menindak lanjuti oknum tersebut yang merusak lembaga.”Tutupnya.(Ik)

Top News

Usai dilantik, Pj Wali Kota Palopo Asrul Sani Ziarah ke Makam Andi Djemma

IDEAtimes.id, MAKASSAR - Asrul Sani resmi dilantik dan diambil sumpah jabatan oleh Pj Gubernur Sulsel, Bahtiar Baharuddin di ruang...

Masyarakat Sulsel Diminta Waspada Tiga hari Kedepan, Akan Terjadi Hujan Lebat Disertai Angin Kencang

IDEAtimes.id, MAKASSAR - Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Wilayah IV Sulawesi Selatan mengeluarkan peringatan dini cuaca tiga hari kedepan. Melalui surat yang terbit Senin,...

Innalillahi, Calon Bupati Barru Malkan Amin Meninggal Dunia di Hari Pencoblosan

IDEAtimes.id, BARRU - Calon Bupati Barru H. Malkan Amin meninggal dunia tepat dihari pencoblosan, Kamis, (9/12/2020). Kabar duka ini beredar melalui grup-grup Whatt'sApp, Kamis, (9/12). "Innalillahi wainna ...

Selain Sarang Narkoba, Apartemen Vida View Diduga Jadi Tempat Prostitusi Online

IDEAtimes.id, Makassar;- Meski ditengah pandemi Covid-19, praktek prostitusi tetap masih beroperasi. Namun, kali ini para pekerja prostitusi tersebut tidak menawarkan diri secara langsung melainkan melalui...

Populer

Usai dilantik, Pj Wali Kota Palopo Asrul Sani Ziarah ke Makam Andi Djemma

IDEAtimes.id, MAKASSAR - Asrul Sani resmi dilantik dan diambil sumpah jabatan oleh Pj Gubernur Sulsel, Bahtiar Baharuddin di ruang...

Pj Gubernur Lantik 4 Pj Kepala Daerah di Sulsel

IDEAtimes.id, MAKASSAR - Penjabat Gubernur Sulawesi Selatan (Sulsel), Bahtiar Baharuddin lantik empat Penjabat (Pj) Bupati dan Wali Kota di...

4 Pj Kepala Daerah di Sulsel Dilantik Selasa 26 September, Ini Nama-namanya

IDEAtimes.id, MAKASSAR - Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan akan menggelar pelantikan Penjabat (Pj) empat kabupaten/kota. Berdasarkan surat Nomor/005/11011/B.Pem.Otda Tanggal 20 September,...

Bupati Konawe Utara Dorong Yusril Jadi Cawapres Prabowo

IDEAtimes.id, KENDARI – Ketua DPW Partai Bulan Bintang (PBB) Sulawesi Tenggaran (Sultra) Ruksamin menginginkan Ketua Umum PBB Yusril Ihza...

Pesan Bahtiar untuk 4 Pj Daerah di Sulsel : Jangan Seperti Punggawa

IDEAtimes.id, MAKASSAR - Pj Gubernur Sulsel Bahtiar Baharuddin resmi melantik 4 Pj Kepala Daerah di Sulsel. Keempat Pj tersebut adalah...

Sekda Firmanza Bersama Forkopimda Hadiri Pelantikan Pj Wali Kota Palopo

IDEAtimes.id, MAKASSAR - Sekretaris Daerah Drs. Firmanza D.P.,S.H.,M.Si bersama Forkopimda Kota Palopo dan Kepala OPD menghadiri pelantikan Pj Wali...

Terkini

Ini Jadwal Pendaftaran Capres – Cawapres yang Disetujui Komisi II DPR

IDEAtimes.id, JAKARTA - Komisi II DPR RI bersama pemerintah dan lembaga penyelenggara pemilu menyepakati jadwal pendaftaran calon presiden dan calon wakil presiden. Ketua Komisi II...

Pj Gubernur Lantik 4 Pj Kepala Daerah di Sulsel

IDEAtimes.id, MAKASSAR - Penjabat Gubernur Sulawesi Selatan (Sulsel), Bahtiar Baharuddin lantik empat Penjabat (Pj) Bupati dan Wali Kota di Sulsel. Empat daerah tersebut yakni Kota...

Jokowi : Bukan Hanya Pemerintah, Dunia Usaha Juga Ikut Bangun IKN

IDEAtimes.id, KALTIM - Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) menegaskan bahwa pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN) tidak hanya dilakukan oleh pemerintah saja, tetapi juga oleh...

Baca Juga