Sabtu, April 20, 2024

bupati basli

Bupati Basli dampingi Gubernur Sulsel Tinjau Pembangunan Masjid Agung Selayar

IDEAtimes.id, SELAYAR - Hari Kedua Kunjungan kerja di Kabupaten Kepulauan Selayar, Gubernur Provinsi Sulawesi Selatan Andi Sudirman Sulaiman tinjau Pembangunan mesjid Agung yang terletak di Eks Plaza Marina Benteng, Kamis (23/11) pagi. Kunjungan Gubernur Sulsel ini didampingi Bupati Muh. Basli...

Maulid Nabi Warkop Merah Putih, Bupati MBA; Perbanyak Ibadah, Hidup Hanya Sekali

IDEAtimes.id, SELAYAR - Maulid Nabi merupakan momentum yang sangat baik untuk menambah ilmu, ketaqwaan, serta keimanan kepada Alla SWT. Selain itu juga untuk meningkatkan kecintaan kepada Nabi Muhammad SAW sebagai pelita kehidupan. Hal itu disampaikan Bupati H. Muh Basli Ali (MBA)...

Bupati Basli Launching Pembangunan Rumah Layak Huni Lewat Program “Selayar Pesat”

IDEAtimes.id, SELAYAR - Bupati Kepulauan Selayar Muh. Basli Ali melaunching pembangunan Rumah Layak Huni melalui bantuan Program Selayar Pesat. Selain launching yang ditandai dengan penggutingan pita, juga dilakukan prosesi "attama sapo" (masuk rumah), sebagai wujud ungkapan syukur. Kegiatan ini dilaksanakan di Dusun...

Rotasi Jabatan, Bupati Basli Ali Tekankan Pejabat Pahami Tupoksi

IDEAtimes.id, SELAYAR - Bupati Basli Ali kembali merotasi dan melantik sejumlah pejabat pimpinan tinggi pratama administrator dan pengawas, mereka ada pejabat eselon II, III dan IV. Pelantikan dan pengambilan sumpah jabatan pejabat lingkup Pemerintah Kabupaten Kepulauan Selayar berlansung di Ruang...

Maulid Nabi, Bupati Basli Ingatkan Jajaran Pemkab Selayar Tidak Tinggalkan Salat

IDEAtimes.id,  SELAYAR - Pemerintah Kabupaten Kepulauan Selayar melaksanakan peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW yang digelar di Ruang Pola Kantor Bupati, Selasa (25/10). Peringatan Maulid 1444 Hijiriah/2022 Masehi mengambil tema "Istiqamah sebagai pengikut rasulullah saw menuju selayar yang relegius dan lebih...

Bupati Selayar Minta Pembangunan  Rumah Sakit Pratama  Dipercepat

IDEAtimes.id, SELAYAR - Bupati Kepulauan Selayar H. Muh. Basli  Ali (MBA) meninjau langsung pembangunan Rumah Sakit Pratama Bonerate Kecamatan Pasimaraanu, Sabtu (15/10). Pembangunan Rumah Sakit Pratama di Kecamatan Pasimarannu ini menggunakan anggaran Rp 42 miliar yang bersumber dari APBN melalui...

Kepulauan Selayar Masuk Nominasi Kota Beprestasi Kawasan Sulawesi

IDEAtimes.id, SELAYAR - Pemerintah Kabupaten Kepulauan Selayar dibawa kepemimpinan Bupati Basli Ali dan Wabup Saiful Arif terus berkomitmen mendorong pengendalian inflasi daerah. Atas komitmen Pemkab Selayar Tersebut Kementerian Koordinator  Bidang Perekonomian Relublik Indonesia memberikan penghargaan sebagai Nominasi TPID. Penghargaan tersebut diberikan...

Bupati Basli Lakukan Peletakan Batu Pertama Pembangunan Masjid Raya Rahmatan Lil Alamin

IDEAtimes.id, SELAYAR - Bupati Kepulauan Selayar Basli Ali melakukan peletakan batu pertama tanda peresmian dimulainya pembangunan Masjid Raya Rahmatan Lil Alamin, di Eks Plaza Marina Benteng, Kamis (8/9/2022) pagi. Bupati Basli Ali mengungkapkan kesyukuran dan kegembiraannya atas peletakan batu pertama...

Bupati Basli Sampaikan Kebutuhan Masyarakat Pasca Gempa ke Setwapres RI

IDEAtimes.id, SELAYAR - Bupati Kepulauan Selayar H. Muh. Basli Ali mengikuti rapat koordinasi penuntasan pasca bencana gempa dengan Sekretariat Wapres (Setwapres) RI melalui zoom meeting, Selasa (6/9). Rapat koordinasi ini melibatkan Kementerian PU PR, Kemenko PMK, BNPB, dan diikuti pula...

Bupati Basli Harap Kepulauan Selayar Punya One Single Data

IDEAtimes.id, SELAYAR - Ketersediaan data dan informasi yang memadai akan memberikan dasar dan arahan yang akurat kepada pemerintah dalam merumuskan kebijakan dan program pembangunan yang tepat. Oleh Karena itu Sangat diharapkan Kabupaten Kepulauan Selayar punya One Single Data atau ketunggalan...
- Advertisement -spot_img

Latest News

Jabal Nur Minta ASN Pemkot Makassar Netral Jelang Pilwalkot – Pilgub 

IDEAtimes.id, MAKASSAR - Politisi PAN Jabal Nur meminta seluruh ASN Pemerintah Kota Makassar netral jelang Pilwalkot 2024. Pernyataan itu dilontarkan...
- Advertisement -spot_img