bupati luwu
Kabar daerah
Kunker Ke Luwu, Kapolda Sulsel : Terima Kasih Pak Bupati Atas Sinergitasnya
IDEAtimes.id, LUWU - Kunjungan kerja Kapolda Sulsel Irjen Polisi Nana Sudjana ke Mapolres Luwu sebagai ajang membangun sinergitas antara Pemkab Luwu dan jajaran TNI .
Saat lawatan ke Luwu Irjen Polisi Nana Sudjana melakukan penandatanganan prasasti dan peletakan batu pertama...
Kabar daerah
Bupati Luwu Sambut Kedatangan Mantan Wapres Jk di Bua
IDEAtimes.id, LUWU - Mantan Wakil Presiden Dr. (H.C.) Drs. H. Muhammad Jusuf Kalla berkunjung ke Kabupaten Luwu dalam rangka meninjau progres pembangunan Smelter Site PT. Bumi Mineral Sulawesi (PT. BMS) di Desa Karang-karangan Kecamatan Bua, Selasa (21/2/2023).
H. Muhammad Jusuf...
Kabar daerah
Peringati Isra Mi’raj, Bupati Luwu : Tingkatkan Kualitas Ibadah dan Silaturrahmi
IDEAtimes.id, LUWU - Bupati Luwu, Dr Drs H Basmin Mattayang, MPd menghadiri acara Peringatan Isra Mi'raj Nabi Muhammad SAW di Masjid Taqwa Dusun Salu Tallang Desa Riwang Selatan Selatan Kecamatan Larompong, Senin (20/2/2023).
Acara ini dirangkaikan dengan pengajian rutin pengurus...
Kabar daerah
Bupati Basmin Serahkan Bantuan dari Baznas untuk Mahasiswa Luwu
IDEAtimes.id, LUWU - Bupati Luwu Dr. H. Basmin Mattayang, M.Pd menyerahkan bantuan kepada sejumlah Mustahik Fiisabilillah dan Ibnussabil dengan total bantuan sebesar Rp 17 Juta.
Jumlah itu sesuai dengan umur Ibu Kota Belopa yang memasuki usia ke-17, 13 Februari 2023...
Kabar daerah
Bupati Basmin Ajak Masyarakat Luwu Ikuti Jalan Anti Mager Bersama Gubernur Sulsel, Catat Tanggalnya
IDEAtimes.id, LUWU - Pemerintah Kabupaten Luwu akan menyelenggarakan Jalan Santai Anti Mager bersama Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan.
Jalan santai Anti Mager itu dalam rangka Hari jadi Belopa yang ke-17 dan akan dilaksanakan, Jumat, (17/2/2023).
Rencananya, Gubernur Sulawesi Selatan akan hadir langsung...
Kabar daerah
Bupati Luwu Resmikan Gapura Desa Riwang
IDEAtimes.id, LUWU - Bupati Luwu, Dr. Drs. H. Basmin Mattayang, M.Pd meresmikan gapura Desa Riwang Kecamatan Larompong, Selasa (7/2/2023).
Gapura ini merupakan batas antara Desa Riwang dan Desa Rantebelu
Dalam sambutannya bupati menyampaikan rasa harunya atas pembangunan gapura Desa Riwang
“Terima kasih...
Kabar daerah
Bupati Luwu Hadiri Apel Gelar Pasukan Operasi Keselamatan Pallawa 2023
IDEAtimes.id, LUWU - Kepolisian Resort Luwu melaksanakan Apel Gelar Pasukan Operasi Keselamatan Pallawa-2023 di lapangan Mapolres Luwu, Desa Senga Selatan Kecamatan Belopa, Selasa (7/2/2023).
Apel gelar pasukan dengan tema “Keselamatan Berlalulintas yang Pertama dan Utama” dipimpin langsung oleh Bupati Luwu,...
Pemerintah
Kembali dapat Bantuan Keuangan, Bupati Luwu : Terima Kasih Pak Gubernur
IDEAtimes.id, MAKASSAR - Bupati Luwu, Basmin Mattayang menyampaikan terima kasih kepada Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman Sulaiman atas dukungan pembangunan di Luwu.
Hal itu atas Bantuan Keuangan Pemprov Sulsel TA 2023 senilai Rp 25,5 Miliar yang diserahkan Gubernur Sulsel kepada...
Kabar daerah
Bupati Luwu : Perhatian Bapak Gubernur Perlu Kita Apresiasi
IDEAtimes.id, LUWU - Bupati Luwu, Dr. Drs. H. Basmin Mattayang, M.Pd menerima bantuan keuangan dari Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman Sulaiman sebanyak Rp 25,5 Milyar.
Penyerahan anggaran secara simbolis diberikan kepada Kabupaten Luwu untuk tahun anggaran 2023 di Rujab Gubernur...
Kabar daerah
Disaksikan Bupati Luwu, Arfan Basmin Dilantik Sebagai Anggota DPRD
IDEAtimes.id, LUWU - Andi Muhammad Arfan Basmin resmi menjadi anggota DPRD Luwu.
Arfan dilantik, Sabtu, (22/1) di ruang Rapat Paripurna dari hasil Pergantian Antar Waktu (PAW) almarhum Hasdir dari Fraksi PPP.
Pelantikan ini dihadiri oleh Anggota DPRD dan Bupati Luwu Basmin...
Latest News
Tingkatkan Kualitas Layanan, Perumda Parkir Makassar Edukasi Jukir
IDEAtimes.id, MAKASSAR – Perumda Parkir Makassar Raya terus berupaya meningkatkan kualitas layanan parkir dengan mengedukasi para Juru Parkir (Jukir).
Itu...