IDEAtimes.id, MAKASSAR - Ribuan mahasiswa Makassar menyampaikan aspirasinya di gedung DPRD Provinsi Sulawesi Selatan, Jalan Urip Sumoharjo, Makassar, Senin, (11/4/2022).
Tergabung dari berbagai elemen kampus dan organisasi, mahasiswa tersebut membawa sejumlah tuntutan seperti menolak penundaan pemilu hingga perpanjangan masa jabatan...
IDEAtimes.id, MAKASSAR - Aksi unjuk rasa ribuan mahasiswa di Makassar, Senin, (11/4/2022) berujung ricuh.
Unras yang semulanya damai tiba-tiba menjadi ricuh setelah anggota DPRD Sulsel menemui mahasiswa.
Akibatnya, aksi lempar batu oleh mahasiswa tak terhindarkan ke gedung DPRD Sulsel.
Meski sempat dipukul...
IDEAtimes.id, MAKASSAR - DPRD Sulawesi Selatan menemui ribuan mahasiswa yang menggelar aksi unjuk rasa (unras), Senin, (11/4/2022).
Mahasiswa tersebut ditemui langsung oleh Wakil Ketua DPRD Sulsel Syahruddin Alrif beserta beberapa anggota fraksi lainnya.
Dalam penyampainnya, Syahruddin Alrif turut mendukung tuntutan mahasiswa...
IDEAtimes.id, MAKASSAR - Ribuan mahasiswa dari berbagai kampus menggelar unjuk rasa (unras) di depan gedung DPRD Provinsi Sulawesi Selatan, Kota Makassar, Senin, (11/4/2022).
Para mahasiswa ini melayangkan tuntutan seperti menolak penundaan pemilu hingga perpanjangan masa jabatan presiden.
Selain itu, mereka juga...
IDEAtimes.id, JAKARTA - Badan Eksekutif Mahasiswa Seluruh Indonesia ( BEM SI ) berencana menggelar demonstrasi di depan Istana Negara, Jakarta Pusat, Senin (11/4/2022) besok.
BEM SI mengklaim bakal ada lebih dari 1.000 mahasiswa dari berbagai kampus yang bakal turun ke jalan.
Kepala...
IDEAtimes.id, MAKASSAR - Ratusan massa dari Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Makassar menggelar aksi unjuk rasa, Rabu, (30/3/2022).
Unras yang berlangsung di jalan A.P Pettarani (Fly Over) dan Kantor DPRD Sulsel itu meminta pemerintah segera menyelesaikan permasalahan bahan pokok termasuk...
IDEAtimes.id, JAKARTA - Ribuan massa dsri Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Seluruh Indonesia (SI) menggelar aksi unjuk rasa, Senin, (28/3/2022) di Jakarta.
Unjuk rasa ini berlangsung sejak siang hari dengan membawa isu menolak penundaan pemilu hingga meminta pemerinta menstabilkan harga bahan...
IDEAtimes.id, MAKASSAR - Aliansi Mahasiswa Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar menggelar aksi demonstrasi di Hari Sumpah Pemuda (HSP) Kamis, 28 Oktober 2021.
Sejumlah tuntutan dilayangkan para mahasiswa yaitu revisi UU ITE, Stop pembungkaman, tolak wavana amandemen UUD 1945 serta Cabut Omnibus...
IDEAtimes.id, MAKASSAR - Tepat dihari Sumpah Pemuda, ratusan Mahasiswa sambangi gedung DPRD Makassar,Kamis (28/10).
Beberapa aspirasi diserukan secara bergantian oleh perwakilan demonstran Mahasiswa kota Makassar ini.
Menanggapi hal tersebut, Plt. Sekretaris DPRD Makassar Dahyal yang didampingi pihak kepolisian, satpol pp dan...
IDEAtimes.id, MAKASSAR - Puluhan organisasi mahasiswa dan kepemudaan akan menggelar demonstrasi di Makassar, Sulsel, Kamis, (28/10/2021).
Demonstrasi ini digelar dalam rangka memperingati Hari Sumpah Pemuda (HSP) ke-93 tahun yakni 28 Oktober.
Sejumlah isu akan diangkat oleh para pendemo diantaranya Omnibus Law,...