IDEAtimes.id, LUWU - Anggota DPRD Provinsi Sulawesi Selatan, Ir. Fadriaty Asmaun, menyerahkan bantuan alat dan mesin pertanian (alsintan) kepada sejumlah kelompok tani di Kabupaten Luwu, Sabtu, 10 Januari 2026.
Bantuan tersebut berupa Handtraktor dan Hand Sprayer yang bersumber dari Anggaran...
IDEAtimes.id, MAKASSAR – Komisi E Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Sulawesi Selatan menggelar Rapat Dengar Pendapat (RDP) menindaklanjuti aduan masyarakat yang disampaikan Barisan Muda Kesehatan Indonesia (BMKI).
RDP tersebut terkait nasib tenaga administrasi non-ASN serta guru yang dinilai belum...
IDEAtimes.id, MAKASSAR - Wakil Ketua Komisi C DPRD Sulawesi Selatan Fadel Muhammad Tauphan Ansar turut mengunjungi sejumlah gereja di kota Makassar bersama Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Sulawesi Selatan.
Fadel yang juga Ketua Fraksi Gerindra DPRD Sulsel itu mengunjungi dua...
IDEAtimes.id, MAKASSAR — Nama Yasika Aulia Ramadhani, putri Wakil Ketua DPRD Sulawesi Selatan Yasir Machmud, terus menjadi perbincangan publik setelah keterlibatannya dalam peresmian Dapur Makanan Bergizi Gratis (MBG) di Kabupaten Bone beberapa waktu lalu.
Peresmian tersebut memunculkan respons beragam. Sebagian...
IDEAtimes.id, MAKASSAR - Wakil Gubernur Sulawesi Selatan, Fatmawati Rusdi, bersama pimpinan DPRD Sulsel menggelar aksi sosial bertajuk Jumat Berkah dengan membagikan beras kepada warga sekitar Gedung DPRD Sulsel, Jalan Urip Sumoharjo, Makassar, Jumat, 5 September 2025.
Kegiatan ini dilaksanakan sepekan...
IDEAtimes.id, MAKASSAR - Aksi unjuk rasa di kota Makassar, Sulawesi Selatan mengorbankan dua gedung DPRD yang harus terbakar.
Aksi yang berlangsung pada Jumat, (30/8) siang hingga malam hari itu menyebabkan gedung DPRD kota Makassar dan gedung DPRD Sulsel terbakar.
Ratusan massa...
IDEAtimes.id, MAKASSAR - Kantor DPRD Sulawesi Selatan di Jalan Urip Sumoharjo, kota Makassar, ikut dibakar pendemo pada Jumat, (29/8) malam hari.
Ratusan massa aksi dari berbagai kelompok menerobos masuk ke dalam kantor DPRD Sulsel dan melakukan pembakaran.
Dari pantauan di lokasi,...
IDEAtimes.id, MAKASSAR - Ketua DPD I Partai Golkar Sulawesi Selatan, Taufan Pawe, mengumpulkan seluruh anggota Fraksi Golkar DPRD Sulsel untuk membahas berbagai isu aktual, termasuk wacana penggunaan hak angket terkait proyek di Kawasan Center Point of Indonesia (CPI).
Pertemuan berlangsung...
IDEAtimes.id, MAKASSAR - Rapat paripurna DPRD Sulawesi Selatan (Sulsel) dengan agenda Persetujuan Bersama atas Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) tentang Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD Tahun Anggaran 2024 berlangsung dengan catatan kontroversial, di Gedung DPRD Sulsel, Kota Makassar, Jumat (11/7/2025).
Meski jumlah anggota...
IDEAtimes.id, MAKASSAR - Puluhan pengusaha yang tergabung dalam Asosiasi Pengusaha Industri Hiburan (APIH) Kota Makassar mendatangi gedung DPRD Sulsel di Makassar pada Senin (7/7/2025).
Para pengusaha tempat hiburan malam (THM) hadir untuk mengikuti rapat dengar pendapat atau RDP dengan Komisi...
IDEAtimes.id, MAKASSAR - Ketua Umum DPP Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Kaesang Pangarep Dijadwalkan melantik pengurus DPW PSI Sulsel 2026-2031.
Pelantikan...