ekonomi
Pemerintah
Gandeng BPJS Ketenagakerjaan, Pemprov Optimistis Tingkatkan Ekonomi Sulsel
IDEAtimes.id, MAKASSAR - Menggandeng BPJS Ketenagakerjaan, Pemprov Sulsel optimistis bisa meningkatkan taraf ekonomi masyarakat Sulsel lewat Dinas Koperasi dan UKM se Sulsel.
Hal tersebut diungkapkan Sekprov Sulsel, Abdul Hayat Gani, dalam kegiatan sosialisasi dan edukasi program jaminan sosial ketenagakerjaan pada...
Pemerintah
Andi Sudirman Sebut Pertumbuhan Ekonomi di Sulsel Alami Kontraksi
IDEAtimes.id, MAKASSAR - Pelaksana Tugas (Plt) Gubernur Sulawesi Selatan (Sulsel), Andi Sudirman Sulaiman, memimpin Coffee Morning di Kantor Gubernur Sulsel, Senin (8/3/2021).
Coffee Morning digelar bersama dengan Badan Pusat Statistik (BPS) Sulsel, yang dihadiri Organisasi Perangkat Daerah (OPD) lingkup Pemprov...
Pemerintah
Andi Sudirman Sulaiman Harap Pinisi Sultan Bisa Majukan Ekonomi Sulsel
IDEAtimes.id, MAKASSAR - Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sulawesi Selatan (Sulsel) bekerjasama dengan Bank Indonesia (BI) Perwakilan Provinsi Sulsel, menggelar Forum Percepatan Investasi, Perdagangan, dan Pariwisata Sulsel atau disingkat Pinisi Sultan.
Kegiatan tersebut dihadiri Pelaksana Tugas Gubernur Sulsel Andi Sudirman Sulaiman, seluruh...
Pemerintah
Pemprov Sulsel Terus Genjot Pemulihan Ekonomi Dimasa Pandemi
IDEAtimes.id, MAKASSAR - Sekretaris Daerah Provinsi Sulsel, Abdul Hayat Gani, menghadiri rapat Sinkronisasi Program Kerja Tim Percepatan Keuangan Aset Daerah (TPKAD) Provinsi dan Kabupaten/Kota, yang dilaksanakan di Hotel Claro, Rabu, 3 Maret 2021.
Rapat ini mengangkat tema Percepatan Akses Keuangan...
Pemerintah
Percepat Pemulihan Ekonomi, Gubernur – TGUPP Gelar Raker
IDEAtimes.id, MAKASSAR - Gubernur Sulsel, Prof HM Nurdin Abdullah, memimpin Rapat Kerja Gubernur dan Tim Gubernur Untuk Percepatan Pembangunan (TGUPP) Sulsel, di Hotel Rinra Makassar, Selasa, 19 Januari 2021.
Adapun fokus bahasan adalah pemantapan program bidang agrokomplek untuk percepatan pemulihan ekonomi...
Ekonomi dan Bisnis
Stadion Mattoanging Dorong Pertumbuhan Ekonomi Sulsel
IDEAtimes.id, MAKASSAR - Gubernur Sulawesi Selatan (Sulsel), Prof HM Nurdin Abdullah, mengatakan, pembangunan Stadion Mattoanging Makassar sampai selesai akan mendorong pertumbuhan ekonomi Sulsel.
"Bayangkan kalau ada event nasional, kejuaraan Presiden, Liga, tambah lagi FIFA juga main disini, hotel pada penuh. Kalau...
Ekonomi dan Bisnis
Indonesia Resesi, Nurdin Abdullah : Kita Optimis Pertumbuhan Ekonomi Tetap Positif
IDEAtimes.id, MAKASSAR - Badan Pusat Statistik (BPS) melaporkan bahwa Produk Domestik Bruto (PDB) Indonesia pada kuartal III-2020 minus 3,49 persen year on year.
Sehingga Indonesia secara resmi masuk dalam resesi. Ekonomi Indonesia pada kuartal II 2020 juga terkontraksi.
Secara kuartal, ekonomi tumbuh...
Ekonomi dan Bisnis
OJK Sebut Ekonomi Sulsel Masih Tinggi Meski Pandemi Covid-19
IDEAtimes.id, MAKASSAR - Kepala Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Regional 6 Sulampua, Moh Nurdin Subandi, melaporkan, pertumbuhan ekonomi dan perputaran keuangan di Sulsel masih tinggi meskipun dalam masa pandemi Covid-19.
"Dapat kami laporkan pertumbuhan ekonomi dan keuangan di Sulsel cukup tinggi,...
Ekonomi dan Bisnis
Program Prioritas Hilirisasi Perikanan Berhasil Tingkatkan Ekspor Udang Sulsel
IDEAtimes.id, MAKASSAR - Program Prioritas Hilirisasi Perikanan Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan (Sulsel) berhasil melambungkan nilai produksi udang dan hasil laut.
Hal ini disampaikan Sekretaris Daerah Provinsi Sulsel, Abdul Hayat Gani, pada Rapat Koordinasi Strategi Revitalisasi Kawasan Pertambakan Udang, di Hotel Rinra,...
Ekonomi dan Bisnis
BKPM RI Ajak Investor Nasional Jadikan Investor Lokal Sebagai Partner Usaha
IDEAtimes.id, MAKASSAR - Deputi Bidang Pelayanan Penanaman Modal Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) RI, Achmad Idrus, mengajak investor nasional agar menjadikan investor lokal sebagai partner saat menanam modal di Sulsel.
"Kalau ada investor datang dari Jakarta atau dari luar mestinya partner...
Latest News
Perumda TM Palopo Gelar Diklat, Peningkatan Kualitas SDM untuk Karyawan
IDEAtimes.id, PALOPO - Perumda Air Minum Tirta Mangkaluku Palopo menggelar Pendidikan dan Pelatihan (Diklat) bagi karyawan baik eksternal maupun...