Senin, November 10, 2025

luwu

Pemprov Sulsel Normalisasi Sungai Suli Luwu Senilai Rp18,7 Miliar

IDEAtimes.id, MAKASSAR - Gubernur Sulawesi Selatan (Sulsel), Andi Sudirman Sulaiman meluncurkan program normalisasi Sungai Suli di Kabupaten Luwu dengan anggaran senilai Rp18,7 miliar. Andi Sudirman mengatakan program ini menjadi langkah strategis Pemerintah Provinsi Sulsel dalam mitigasi bencana banjir yang kerap...

PT BMS Luwu Sebut Tidak Temukan Calo dalam Proses Rekrutmen Tenaga Kerja

IDEAtimes.id, LUWU - Manajemen PT Bumi Mineral Sulawesi (BMS) mengeluarkan klarifikasi resmi terkait pemberitaan media dan aksi demonstrasi yang terjadi pada Sabtu, 25 Oktober 2025, di perempatan Kecamatan Bua, Kabupaten Luwu. Dalam siaran pers bernomor 022/BMS-SM/ALD/2025, perusahaan menilai penting untuk memberikan...

Warga Luwu Demo PT BMS, Perusahaan Milik Jusuf Kalla, Diduga Abaikan Warga Lokal

IDEAtimes.id, LUWU - Ratusan warga dari sejumlah desa di Kecamatan Bua, Kabupaten Luwu, Sulawesi Selatan, yang tergabung dalam Aliansi Masyarakat dan Mahasiswa Bua (AMMB), memblokade Jalan Trans Sulawesi pada Sabtu (25/10/2025) sore. Aksi yang berlangsung selama beberapa jam itu memicu...

BULOG Bangun Penggilingan Padi di Luwu, Bupati : Mendapat Nilai Tambah Bagi Petani 

IDEAtimes.id, LUWU - Upaya mewujudkan swasembada pangan nasional terus diperkuat melalui kolaborasi antara Perum BULOG dan pemerintah daerah. Hal itu menjadi fokus dalam pengarahan dan sosialisasi yang disampaikan Wakil Direktur Utama Perum BULOG, Mayjen (Purn) Dr. Marga Taufik, kepada jajaran...

Komitmen Patahudding jadikan Luwu Sebagai Kabupaten Produsen Beras, Bangun Penggilingan Padi Modern

IDEAtimes.id, LUWU - Bupati Luwu, Patahudding, menegaskan komitmennya menjadikan Kabupaten Luwu sebagai salah satu daerah produsen beras. Hal itu disampaikannya dalam Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Luwu, Senin (6/10/2025), yang membahas persetujuan pemindahtanganan aset daerah untuk pembangunan Sentra Penggilingan Padi modern...

Dokter di Luwu Diduga Lecehkan Pasien : Bawa Cokelat-Cium Kening Korban

IDEAtimes.id, LUWU - Kabar tidak sedap kembali menghampiri dunia kesehatan Kabupaten Luwu, Sulawesi Selatan. Salah seorang tenaga kesehatan yang berprofesi sebagai dokter gigi diduga melakukan pelecehan seksual terhadap pasiennya. Parahnya, korban berjenis kelamin perempuan itu berusia 17 tahun itu mengalami kejadian...

Konflik Berkepanjangan dengan Masyarakat, PB Ipmil Raya Desak Pemerintah Cabut IUP PT Masmindo

IDEAtimes.id, MAKASSAR - Pengurus Besar (PB) Ipmil Raya menyoroti aktivitas tambang emas di Latimojong, Kabupaten Luwu yaitu PT Masmindo Dwi Area. Ketua PB Ipmil Raya Bidang Partisipasi Pembangunan Daerah Thalib Ruslan mengatakan, hadirnya PT Masmindo Dwi Area justru menimbulkan permasalahan...

Sebelum Ledakkan Gunung untuk Ambil Emas, Masmindo Ternyata Gelar Prosesi Adat di Kedatuan Luwu

IDEAtimes.id, LUWU - PT Masmindo Dwi Area sudah mulai melakukan peledakan atau blasting gunung yang masuk wilayah konsesi tambang emas di Latimojong, Kabupaten Luwu, Sulsel. Peledakan pegunungan oleh PT Masmindo diketahui setalah beredar sebuah video pendek yang memperlihatkan ledakan hebat...

Siap Angkut Emas di Luwu, PT Masmindo Mulai Ledakkan Gunung di Latimojong

IDEAtimes.id, LUWU - PT Masmindo Dwi Area sudah mulai melakukan peledakan atau blasting gunung yang masuk wilayah konsesi tambang emas di Latimojong, Kabupaten Luwu, Sulsel. Peledakan pegunungan oleh PT Masmindo mencuat setelah beredar sebuah video pendek yang memperlihatkan ledakan hebat...

RS Hikmah Sejahtera Belopa Luwu Dikeluhkan Usai Pasien Tidak Dapat Jatah Makan Siang

IDEAtimes.id, LUWU - Pelayanan Rumah Sakit Hikmah Sejahtera Belopa, Kabupaten Luwu disorot keluarga pasien. Pasalnya, salah seorang pasien (RA) dikabarkan tidak menerima jatah makan siang pada Kamis, (29/5) hingga menjelang malam. RA yang dirawat di Kamar Inap Jasmine 13 itu seharunyas...
- Advertisement -spot_img

Latest News

1500 Peserta Ikuti Belopa Run, Bupati Luwu : Tak Hanya Olahraga Tapi Menumbuhkan UMKM

IDEAtimes.id, LUWU - Bupati Luwu, Patahudding, secara resmi melepas 1.500 pelari yang berpartisipasi dalam ajang Belopa Run 2025 di...
- Advertisement -spot_img