IDEAtimes.id, LUWU UTARA - Gubernur Sulawesi Selatan Andi Sudirman Sulaiman menanggapi wacana masyarakat Rampi, Luwu Utara yang ingin pindah ke Poso, Sulawesi Tengah.
Dalam sambutannya di perayaan hari jadi Luwu Timur ke-19, Kamis, (12/5) kemarin, Andi Sudirman menyinggung masyarakat Rampi,...
IDEAtimes.id, LUTRA - Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman Sulaiman mendorong Kabupaten Luwu Utara menjadi poros ekonomi baru di Sulawesi Selatan.
Hal itu disampaikan oleh Gubernur Sulsel pada acara Rapat Paripurna dalam rangka 23 Tahun Kabupaten Luwu Utara di Kantor DPRD...
IDEAtimes.id, LUTRA - Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman Sulaiman terus mendorong pemerataan pembangunan yang berkeadilan. Termasuk di Kabupaten Luwu Utara.
Hal itu dibuktikan dengan komitmen Gubernur Andi Sudirman untuk penyelesaian pembangunan Jembatan Lawewe di di Desa Lawewe, Kecamatan Baebunta, Kabupaten Luwu...
IDEAtimes.id, LUWU UTARA - Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang (PUTR) Provinsi Sulawesi Selatan segera menindaklanjuti atas kejadian jalan yang mengalami longsor pada ruas Sabbang - Tallang di Kabupaten Luwu Utara.
Kepala Dinas PUTR Sulsel, Astina Abbas mengatakan, bahwa longsor...
IDEAtimes.id, MAKASSAR - Salah seorang bapak asal Luwu Utara, Sulawesi Selatan, Mustaming (53) mengalami kecelakaan dan meninggal dunia.
Mustaming diketahui tertabrak sebuah mobil pick-up di Kecamatan Mandalle, Kabupaten Pangkep, Selasa, (19/4/2022) subuh.
Padahal, korban hendak menuju ke Makassar menggunakan Bus untuk...
IDEAtimes.id, MAKASSAR - Salah seorang guru UPT SMP Negeri 1 Masamba, Luwu Utara kecewa dengan perusahaan asuransasi BRI Life cabang Luwu Utara.
Pasalnya, guru yang bernama Midi Patana (53) ini mengaku telah ikut berinvestasi di program Dana Investasi Sejahtera (DAVESTERA)...
IDEAtimes.id, LUWU UTARA - Ketua Komunitas Teman Muda ta' Luwu Utara Muhammad Fiqri menegaskan jika mereka masih solid sampai hari ini.
Penegasan ini disampaikan Fiqri di Serap Aspirasi Milenial Anggota DPRD Sulsel asal Luwu Utara Andi Syafiuddin.
"Kami masih ada, banyak...
IDEAtimes.id, MAKASSAR - Akademisi asal Tana Luwu, Abdul Talib Mustafa, memuji Andi Abdullah Rahim sebagai sosok pemuda multi talenta.
Tokoh pemuda yang kini didorong maju pada Pilkada Luwu Utara (Lutra) 2024 itu diakui telah memiliki modal sosial untuk bertarung pada...
IDEAtimes.id, Atlet paralimpik Sulawesi Selatan asal Kabupaten Luwu Utara, Usman, berhasil mengharumkan nama Luwu Utara di Pekan Paralimpik Nasional (Peparnas) XVI atau National Paralympic Committee (NPC) yang digelar di Provinsi Papua sejak 2 November lalu, dan akan berakhir pada...
IDEAtimes.id, LUWU UTARA - Bupati Luwu Utara Indah Putri Indriani (IDP) terpilih secara aklamasi sebagai Ketua DPD II Partai Golkar Luwu Utara, Minggu, (5/9/2021).
Setelah terpilih, IDP akronimnya mengaku dirinya mengambil kepemimpinan Golkar di Luwu Utara untuk menjaga stabilitas pemerintahannya.
"Saya...
IDEAtimes.id, MAKASSAR - Pengurus DPW Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Sulawesi Selatan periode 2026-2031 resmi dilantik.
Pelantikan PSI Sulsel berlangsung di...