Jumat, April 4, 2025

pandemi covid-19

IAIN Lhokseumawe Gratiskan UKT Bagi Mahasiswa yang Orang Tuanya Meninggal Akibat Terdampak Covid-19

IDEAtimes.id, ACEH - Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Lhokseumawe memberikan keringanan biaya Uang Kuliah Tunggal (UKT) bagi seluruh mahasiswa akibat dari pandemi covid 19 yang masih mewabah di Indonesia. Khusus bagi mahasiswa yang orang tuanya wafat terdampak Covid, dibebaskan UKT...

Cerita Catering Raffa Mulai Bangkit saat Dilanda Pandemi Covid-19

IDEAtimes.id, MAKASSAR - Sejak virus corona atau covid-19 mewabah di tanah air, banyak pelaku usaha bangkruk gulung tikar. PHK terjadi di mana-mana. Pengangguran bertambah. Perekonomian terpuruk. Meski demikian, banyak dari pelaku usaha makanan atau catering memilih bertahan. Segala cara dilakukan agar...

Update 11 Maret, Sepekan Rt Kasus Covid-19 Sulsel di Bawah 1 persen

IDEAtimes.id, MAKASSAR - Kordinator Duta Wisata Covid-19 Sulsel, Husni Thamrin mengatakan kasus penangan Covid-19 sangat terkendali bahkan angka reproduksi efek (Rt) dibawah 1 persen selama 7 hari berturut-turut. “Dari data dirilis tanggal 10 Maret 2021 merupakan hari ke 7 Rt...

Ditengah Pandemi, Pinrang Sukses Gelar Panen Raya

IDEAtimes.id, PINRANG - Gubernur Sulawesi Selatan, Prof. HM Nurdin Abdullah didampingi oleh Bupati Pinrang, Irwan Hamid melakukan panen raya padi di Jalan Poros Pinrang-Langga di Desa Pattobong, Kecamatan Mattirosompe, Selasa, 17 November 2020. Dalam arahannya menyampaikan rasa terima kasihnya, walaupun dalam...

Meski Ditengah Pandemi, Perusahaan Rumput Laut di Pinrang Tak PHK Karyawan

IDEAtimes.id, PINRANG -  Gubernur Sulawesi Selatan, Prof. HM Nurdin Abdullah mengapresiasi usaha dan langkah yang dilakukan oleh PT Biota Laut Ganggang (BLG), sebuah perusahaan pengolahan rumput laut di Desa Polewali, Kecamatan Suppa, Kabupaten Pinrang. Perusahaan ini di tengah pandemi Covid-19...

Gubernur : Sulsel Keluar dari Zona Merah Pandemi Covid-19

IDEAtimes.id, Makassar - Berdasarkan data dari Satgas Pusat Sulawesi Selatan (Sulsel) sudah dinyatakan keluar dari zona merah pandemi Covid-19 Sulsel. Hal tersebut disampaikan langsung Gubernur Sulsel, Prof HM Nurdin Abdullah, saat menghadiri acara Anging Mammiri Creative Festival, di Hotel Claro Makassar,...

Tidak Percaya Pemerintah, Ernest Prakasa Ajak Masyarakat Selamatkan Diri Sendiri

IDEAtimes.id, Jakarta;- Artis dan Komedian Ernest Prakasa mengaku tak percaya lagi dengan pemerintah. Hal ini berkaitan dengan tidak ada penundaan pilkada serentak 2020 meski kasus Covid-19 terus meningkat. "Saya sudah tidak percaya pada keseriusan pemerintah menjaga kesehatan dan keselamatan rakyat." Ucap...

GEMEI Desak Presiden Jokowi Tunda Pilkada Serentak

IDEAtimes.id, Jakarta- Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak akan digelar 9 Desember mendatang. Dalam suasana pandemi Covid-19. Namun, belakangan ini, pelaksanaan pilkada serentak mendapat berbagai penolakan mengingat penyebaran covid-19 di Indonesia terus meningkat. Salah satunya ialah, Gerakan Mahasiswa Ekonomi Indonesia (GEMEI) yang menolak...

Ditengah Pandemi, Sektor Pertanian dan Ekspor Sulsel Tumbuh Positif

IDEAtimes.id, Makassar;- Ditengah Pandemi, Sektor Pertani Gubernur Sulawesi Selatan (Sulsel), Prof HM Nurdin Abdullah, mengatakan, sektor pertanian dan ekspor di Sulsel bertumbuh dengan baik, meskipun ditengah pendemi Covid-19. "Pertanian kita tumbuh baik, ekspor kita tumbuh baik. Kemarin saya sudah panggil BPS....

Pandemi Melanda, Penghulu Tetap Siaga

IDEAtimes.id, Makassar;-  Merebaknya wabah covid 19 yang melanda dunia ternyata tidak menyurutkan semangat masyarakat untuk melangsungkan pernikahan. Hajatan yang berpotensi melibatkan orang banyak ini, menjadi salah satu kegiatan yg mendapatkan perhatian serius banyak pihak. Terkhusus Kementerian Agama Republik Indonesia. Baru-baru ini pihak...
- Advertisement -spot_img

Latest News

1 Rumah Ludes Terbakar di Pulau Sangkarrang Makassar

IDEAtimes.id, MAKASSAR - 1 unit rumah ludes terbakar di Kelurahan Barrang Lompo, Kecamatan Kepulauan Sangkarrang, Kota Makassar. Peristiwa ini terjadi,...
- Advertisement -spot_img