Kamis, Maret 13, 2025

pasar

Sosialisasi Perda Perumda Pasar Raya, Budi Hastuti Dorong Peran Warga Hidupkan Pasar

IDEAtimes.id, MAKASSAR - Anggota DPRD Makassar Budi Hastuti melaksanakan Sosialisasi Peraturan Daerah (Perda) Nomor 4 Tahun 2021 tentang Perusahaan Umum Daerah (Perumda) Pasar Raya, di Hotel Travellers, Jalan Lamaddukelleng Buntu, Minggu (19/11/2023). Budi Hastuti mengatakan, Perda Perumda Pasar Raya ini...

Harga Beras di Makassar Tembus Rp14 Ribu per Kilo, Warga Tetap Beli

IDEAtimes.id, MAKASSAR - Harga beras di pasar-pasar kota Makassar dikeluhkan masyarakat yang mencapai Rp.14 ribu/kg. Harga tersebut hampir merata diseluruh pasar yang ada di kota Makassar saat ini dengan lonjakan di atas Harga Eceran Tertinggi (HET). Salah seorang pembeli mengungkapkan, harga...

dr Reisa Broto Ingatkan Masyarakat Gunakan Masker Jika ke Pasar

IDEAtimes.id, Jakarta;- Sejak lama pasar menjadi salah satu pusat aktivitas masyarakat untuk melakukan berbagai kegiatan ekonomi, sosial dan budaya. Dengan dibukanya pasar, perekonominan daerah diharapkan kembali meningkat. Pembukaan pasar tersebut tentunya harus menyesuaikan dengan protokol kesehatan yang dianjurkan pemerintah dan cara...

Gubernur NA : Mobil PCR Akan Ditempatkan di Pasar, Utamanya Wilayah Zona Merah

IDEAtimes.id, Makassar;- Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sulawesi Selatan (Sulsel) akan mengadakan mobil polymerase chain reaction (PCR) di pasar-pasar yang ada di Sulsel. Gubernur Prof. HM Nurdin Abdullah menawarkan ini kepada ke pemerintah kabupaten/kota. Nurdin Abdullah menjelaskan, mobil PCR akan menyasar pasar-pasar di kabupaten/kota...
- Advertisement -spot_img

Latest News

Hadiri Bukber KKLR Sulsel, Wakil Wali Kota Aliyah Nikmati Makan Kapurung

IDEAtimes.id, MAKASSAR - Wakil Wali kota Makassar Aliyah Mustika Ilham (AMI) menyempatkan menghadiri buka puasa bersama pengurus BPW Kerukunan...
- Advertisement -spot_img