pemkab bantaeng
Kabar daerah
Pemprov Sulsel Akui Akselerasi Pemulihan Ekonomi Bantaeng
IDEAtimes.id, BANTAENG - Pemerintah Provinsi Sulsel melalui Badan Perencanaan Pembangunan, Penelitian dan Pengembangan Daerah (Bappellitbangda) Sulawesi Selatan mengakui akselerasi pemulihan ekonomi Bantaeng yang bergerak begitu pesat.
Bantaeng disebut salah satu daerah yang memberikan support terhadap laju pertumbuhan ekonomi Sulawesi Selatan.
"Sebelumnya pertumbuhan...
Pendidikan
Pemkab Siapkan 1,1 Hektare Lahan untuk Kampus UMI Bantaeng
IDEAtimes.id, BANTAENG - Pemerintah Kabupaten Bantaeng menyiapkan lahan seluas 1,1 hektare untuk pembangunan kampus Universitas Muslim Indonesia (UMI) kabupaten Bantaeng, tahun ini.
Hibah lahan itu mulai dalam proses persetujuan DPRD Bantaeng, Kamis, 17 Februari 2022.
Proses hibah lahan ini dibahas dalam...
Kabar daerah
Warga Kurang Mampu di Bantaeng Dilatih di BLK, Pemkab Siapkan 1.444 Kuota
IDEAtimed.id, BANTAENG - Pemerintah Kabupaten Bantaeng memulai kerja sama dengan Balai Latihan Kerja (BLK) Bantaeng. Kerja sama ini terkait dengan upaya pengentasan kemiskinan di Kabupaten Bantaeng.
Kerja sama ini dilakukan dengan dimulainya pembukaan pelatihan berbasis kompetensi yang digelar di aula BLK...
Ekonomi dan Bisnis
Akom Support Program Bantuan Modal Usaha Pemkab Bantaeng
IDEAtimes.id, BANTAENG - Pemerintah Kabupaten Bantaeng bersama dengan Akademi Komunitas Industri meneken perjanjian kerja sama di Ruang Pimpinan Kantor Bupati Bantaeng, Kamis, 28 April 2021.
Perjanjian kerja sama ini terkait dengan Program Diploma I Pendidikan Vokasi Industri Manufaktur Bantaeng.
Penandatanganan Nota...
Latest News
Hadiri Bukber KKLR Sulsel, Wakil Wali Kota Aliyah Nikmati Makan Kapurung
IDEAtimes.id, MAKASSAR - Wakil Wali kota Makassar Aliyah Mustika Ilham (AMI) menyempatkan menghadiri buka puasa bersama pengurus BPW Kerukunan...