Kamis, Januari 29, 2026

Usman G Wanimbo

‘Aku Papua’ Tutup Rapat Konsolidasi Pengurus Partai Demokrat se Papua

IDEAtimes.id, PAPUA - Lagu tembang kenangan milik penyanyi Ehud Eduard Kondologit atau populer dengan nama Edo Kondologit berjudul 'Aku Papua' menjadi penutup rangkaian pelaksanaan rapat konsolidasi pengurus DPD Partai Demokrat se Provinsi Papau. Adapun mereka yang ikut serta dalam kegiatan...

Resmikan Kantor Baru, Petanda Pagelaran Musda Demokrat di Papua Kian Dekat

IDEAtimes.id, PAPUA - Pelaksanaan Musyawarah Daerah (Musda) dan Musyawarah Cabang (Muscab) Partai Demokrat diagendakan terlaksana antara bulan Maret dan April mendatang. Namun pihak DPD Demokrat Papua belum bisa memastikan secara rinci pelaksanaannya sebelum terbit keputusan dari DPP. Hanya saja, gawean pemilihan ketua...

UGW Bicara Loyalitas Hingga Pembangunan Kantor Demokrat Papua

IDEAtimes.id, PAPUA - Dewan Pimpinan Daerah Partai Demokrat Provinsi Papua siap berada di garda terdepan menjaga marwah partai serta melawan pihak-pihak tertentu yang ingin merecoki partai apalagi mereka ingin menjatuhkan Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) dari kursi kepemimpinannya saat ini. Wacana bahkan...

Target Raih Predikat WTP, Bupati Tolikara Genjot Penyempurnaan Laporan Keuangan

IDEAtimes.id, PAPUA - Pemerintah Kabupaten Tolikara terus menggenjot penyempurnaan laporan keuangannya demi meraih predikat Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) tahun ini dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI tahun ini. Hal tersebut ditegaskan Bupati Tolikara, Usman G Wanimbo pada rapat bersama dengan Ketua...

Partai Demokrat “Di Usik”, Usman G Wanimbo: AHY Harga Mati Bagi Kader

IDEAtimes.id, PAPUA - Isu kudeta yang berhembus di internal Partai Demokrat disebut tak berdampak secara psikologis kepada pengurus di daerah. Wakil Ketua DPD Partai Demokrat Papua Usman G Wanimbo mengatakan upaya kudeta terhadap Ketum DPP Partai Demokrat Agus Harimurti Yudoyono...
- Advertisement -spot_img

Latest News

Mengenal Indira Mulyasari, Sekretaris Ferirae Gandi di PSI Sulsel 

IDEAtimes.id, MAKASSAR - Pengurus DPW Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Sulawesi Selatan periode 2026-2031 resmi dilantik. Pelantikan PSI Sulsel berlangsung di...
- Advertisement -spot_img