Rabu, Januari 28, 2026

SAPMA Sulsel Serahkan Bantuan untuk Korban Banjir di Bantaeng

Terkait

IDEAtimes.id, Bantaeng;- Satuan Pelajar dana Mahasiswa (SAPAM) Sulsel menyerahkan bantuan untuk korban banjir di Bantaeng, Kamis, 18/6/2020.

Bantuan berupa sembako ini diserahkan oleh Sekretaris SAPMA PP Sulsel Hasrul Kaharuddin bersama SAPMA PP bantaeng yang diterima langsung oleh Bupati Bantaeng Ilham Syah Azikin.

Hasrul mengatakan, bantuan ini diharapkan bisa mengurangi beban pemerintah dan masyarakat yang tertimpa banjir bandang.

“Terima kasih kepada pak Bupati atas diterimanya bantuan kita semoga bisa bermanfaat buat semua terkhusus bagi korban.”Katanya kepada awak media, Kamis, 18/6/2020.

Sementara itu Bupati Bantaeng Ilham Syah Azikin mengucapkan terima kasih atas bantuan dari SAPMA Sulsel untuk korban banjir yang berada di Bantaeng.

“Tentu bantuan ini sangat berarti. Saya mewakili masyarakat Bantaeng sangat berterima kasih kepada Sapma Sulsel. Insha Allah berkah.” Tuturnya.

spot_img
spot_img
spot_img
Terkini

Mengenal Indira Mulyasari, Sekretaris Ferirae Gandi di PSI Sulsel 

IDEAtimes.id, MAKASSAR - Pengurus DPW Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Sulawesi Selatan periode 2026-2031 resmi dilantik. Pelantikan PSI Sulsel berlangsung di...
Terkait
Terkini

Mengenal Indira Mulyasari, Sekretaris Ferirae Gandi di PSI Sulsel 

IDEAtimes.id, MAKASSAR - Pengurus DPW Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Sulawesi Selatan periode 2026-2031 resmi dilantik. Pelantikan PSI Sulsel berlangsung di...

Berita Lainnya