IDEAtimes.id, PALOPO - Rektor Universitas Muhammadiyah Palopo, Sulsel, Suhardi Anwar berikan penjelasan terkait dipecatnya Kepala Humas kampus tersebut, Suparni Sampetan.
Menurutnya, salah satu alasan dipecatnya karena tidak menjalankan tugas sebagaimana mestinya.
“Intinya, alasan kenapa dipecat karena tidak menjalankan tugas sebagaimana mestinya,”...